Pilkades 2023 Terkendala Anggaran, Bupati Pamekasan Masih Berkoordinasi dengan Forkopimda | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pilkades 2023 Terkendala Anggaran, Bupati Pamekasan Masih Berkoordinasi dengan Forkopimda

Editor: Siswanto
Wartawan: Dimas MS
Rabu, 15 Februari 2023 18:47 WIB

Wakil Bupati Pamekasan RB. Fattah Jasin

PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Persiapan pelaksanaan pemilihan kepala Desa (Pilkades) di Kabupaten Pamekasan masih belum menemukan kepastian.

Wakil RB Fattah Jasin mengatakan, Baddrut Tamam masih berkoordinasi dengan Forkopimda dengan adanya kendala anggarannya.

"Bapak Bupati kemarin sudah komunikasi awal dengan forkopimda dan memang Bupati masih belum memutuskan mau digelar 2023, 2024 atau secara serentak,"jelasnya Kepada BANGSAONLINE.com, Rabu (15/2/2023).

Lebih lanjut, ia menjelaskan, bupati tidak bisa memutuskan tanpa adanya masukan dari forkopimda terutama kapolres, dandim, kejaksaan, bahkan masyarakat.

"Tidak bisa ujuk-ujuk minta dilaksanakan tahun ini, karena anggarannya belum dipersiapkan, kalaulah mungkin berapa tahun dan tentunya dengan persetujuan dewan," terangnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video