Kasus Demam Berdarah di Jombang Meningkat Drastis Tahun 2015 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kasus Demam Berdarah di Jombang Meningkat Drastis Tahun 2015

Wartawan: Rony Suhartomo
Jumat, 08 Januari 2016 19:44 WIB

ilustrasi

JOMBANG, BANGSAONLINE.com - Peyebaran wabah penyakit demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten cederung mengalami peningkatan selama 5 tahun terakir sejak 2010. Hal ini berdasarkan data yang dirilis dinas kesehatan kabupaten .

Pada tahun 2010, di kabupaten ditemukan 433 DBD, namun di 2011 menurun menjadi 300 kasus. Di tahun 2012 kasus DBD kembali mengalami peningkatan yakni 503 kasus, di tahun 2013 dan 2014 kembali mengalami penurunan yakni masing-masing 474 kasus dan 356 kasus.

“Dan di tahun 2015 kembali mengalami peningkatan yakni 647 kasus,” ujar kepala dinas kesehatan kabupaten dr Heri Wibowo. Jumat (7/1/2016).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Jombang

Berita Terkait

Bangsaonline Video