Flu Burung Merebak DPKH Lamongan Semprot Desinfektan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Flu Burung Merebak DPKH Lamongan Semprot Desinfektan

Editor: Revol
Wartawan: Haris
Jumat, 30 Januari 2015 18:36 WIB

Bupati Fadeli saat lakukan penyemprotan desinfektan di pasar unggas Lamongan. (Haris/BangsaOnline)

LAMONGAN (BangsaOnline) - Pengunjung Alun-alun Kota Lamongan tidak perlu was-was tertular dengan keberadaan sejumlah hewan unggas tersebut di alun-alun. Karena Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH) setempat sudah menyemprotkan desinfektan.

Destan, bahan kimia desinfektan tersebut disemprotkan Bupati Fadeli bersama Sekkab Yuhronur Efendi di kandang keanekaragaman hayati Alun-alun Kota Lamongan yang berisi sejumlah burung hias. Selain di Alun-alun, desinfentan untuk mencegah itu juga disemprotkan di Pasar Unggas Lamongan.

"Masyarakat tidak perlu was-was dengan isu . Karena kemarin begitu ada informasi dugaan hewan unggas mati akibat , Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan langsung membatasi lalu lintas unggas dan melakukan penyemprotan desinfektan untuk mencegah penyebaran virus,"ujar Fadeli seusai penyemprotan di Pasar Unggas.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   flu burung

Berita Terkait

Bangsaonline Video