Disidak Gubernur, Bulog Kirim Beras Super saat Operasi Pasar di Sidoarjo | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Disidak Gubernur, Bulog Kirim Beras Super saat Operasi Pasar di Sidoarjo

Editor: Shopi'i/Revol
Wartawan: Khumaidi
Kamis, 05 Maret 2015 19:46 WIB

Masyarakat yang antri mendapatkan beras dalam operasi pasar yang dilakukan Bulog dan Pemprov Jatim di Pasar Larangan, kemarin. foto : khumaidi/BangsaOnline.com

SIDOARJO (BangsaOnline) - Perum Bulog Divre Jatim kembali menggelar di Pasar Tradisional Larangan, Kamis (5/3). Menariknya, kualitas beras lebih bagus dibandingkan operasai yang sama sepekan silam karena berasnya mangkak dengan warnanya agak kekuning-kuningan. Kali ini beras yang digelontor jenis beras medium IR 64 dengan warna putih bersih.

Puluhan pengunjung berbondong-bondong menghampiri truk yang mengangkut beras dalam tersebut. Mereka rela berdesakan mengantri demi mendapatkan beras yang dijual dengan harga Rp 7.300 perkilogram tersebut. Dalam sekejap, 2 truk yang membawa 10 ton beras, ludes.

Dalam tersebut, Gubenur Jawa Timur H Sukarwo beserta Kepala Bulog Divre Jatim Witono dan Wabup Hadi Sutjipto melakukan inspeksi mendadak untuk memastikan tersebut. Walaupun hanya sebentar, Pakde Karwo menyempatkan diri dialog dengan para pedagang di pasar larangan.

Dalam sidak di Pasar Tradisional Larangan tersebut ditemukan harga beras masih tergolong mahal. Pakde Karwo menilai, selera masyarakat Sidoarjo cukup tinggi.

"Warga Sidoarjo itu, beras yang dikonsumsi cukup tinggi, bukan premium tapi beras super. Makanya harga beras di Sidoarjo masih tinggi," katanya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   operasi pasar

Berita Terkait

Bangsaonline Video