
SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Rapat Koordinasi (Rakor) guna menyiapkan langkah antisipasi dalam pertandingan sepak bola digelar di Mapolrestabes Surabaya, Selasa (3/10/2023).
Sebanyak 3869 personel gabungan dari TNI, Polri, Pemkot Surabaya dipersiapkan menjelang pertandingan Persebaya melawan Persib Bandung di Stadion Gelora Bung Tono, Sabtu (7/10/2023) mendatang.
BACA JUGA:
- Motor Hasil Pencurian di Surabaya Dikembalikan oleh Polisi Kepada Pemiliknya
- Jadi Pelaku Pengeroyokan Satpol PP Kota Surabaya, Satu Oknum Buruh Disanksi Wajib Lapor
- Raup Rp3 M dari Jual Beli Rumah Fiktif, Pensiunan Pegawai Bank BUMN Ditangkap Polrestabes Surabaya
- Pelaku Pecah Kaca di Surabaya Akui Hobi Sawer Wanita Cantik di Live Tiktok
Kabagops Polrestabes Surabaya, AKBP Wibowo mengatakan, rapat koordinasi ini digelar untuk memastikan kesiapan petugas keamanan yang akan dilibatkan, tujuannya untuk memastikan keamanan dan kenyamanan para penonton serta menjaga kelancaran jalannya pertandingan.
Selain itu, kehadiran personel TNI dan Polri dalam pengamanan, Polrestabes Surabaya juga bekerja sama dengan petugas keamanan stadion dan steward untuk meningkatkan pengawasan di setiap sudut area pertandingan.
Simak berita selengkapnya ...