Rabu Besok, ​Khofifah Resmikan Jembatan Kare di Bojonegoro Senilai Rp 88 Miliar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Rabu Besok, ​Khofifah Resmikan Jembatan Kare di Bojonegoro Senilai Rp 88 Miliar

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Eky Nurhadi
Selasa, 11 Januari 2022 20:33 WIB

Kepala Dinas PU Bojonegoro Retno (kiri) sedang memperlihatkan desian Jembatan Kare kepada Bupati Anna (kanan). foto: DOK. BANGSAONLINE

BOJONEGORO, BANGSAONLINE.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) , Jawa Timur akan meresmikan jembatan baru Terusan Tuban (TBT) yang menghubungkan Kecamatan Kanor dengan , Kabupaten Tuban, Rabu (12/1/22) besok.

Sesuai jadwal peresmian jembatan yang menelan anggaran APBD senilai Rp 88 miliar lebih itu akan dihadiri Gubernur Jawa Timur Indar Parawansa.

Selain mengundang gubernur, Bupati juga mengundang Bupati Tuban Aditya Halindra serta pejabat penting lainnya dalam peresmian jembatan yang diberi nama Ka-Re (Kanor-Rengel) tersebut.

Sesuai rundown, acara akan dimulai pukul 11:00 WIB hingga selesai. Selain meresmikan, Gubernur juga dijadwalkan melakukan peninjauan di tengah Jembatan Kare.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video