DBD dan Chikungunya Hantui Masyarakat di Kota Blitar saat Musim Hujan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

DBD dan Chikungunya Hantui Masyarakat di Kota Blitar saat Musim Hujan

Editor: Rohman
Wartawan: Akina Nur Alana
Rabu, 12 Januari 2022 15:23 WIB

Petugas saat melakukan fogging guna mengantisipasi DBD dan Chikungunya.

"Fogging itu sifatnya hanya membunuh induk nyamuk. Sementara jentik dan telurnya tidak. Untuk itu, kami meminta agar warga meningkatkan PSN. Kami sudah meminta ketua RT untuk menggalakkan kerja bakti membersihkan lingkungan saat ," tuturnya.

Kasi Pencegahan Pengendalian Penyakit Menular Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota , Trianang Setiawan, menyebutkan pada 12 hari pertama di tahun 2022 ada 2 laporan kasus DBD ke Dinkes Kota . Sedangkan pada akhir tahun lalu ada 17 kasus serupa dan 7 kasus  pada Desember 2021.

"Faktor cuaca ini memang membuat kasus naik, karena kalau tidak hanya ada sekitar 4 kasus per bulannya," kata Trianang. (ina/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video