Bupati Banyuwangi Siapkan Relokasi Pedagang Pasar Galekan Wongsorejo yang Terbakar | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bupati Banyuwangi Siapkan Relokasi Pedagang Pasar Galekan yang Terbakar

Editor: Rohman
Wartawan: Teguh Prayitno
Minggu, 16 Januari 2022 20:50 WIB

Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani, saat meninjau Pasar Galekan yang terbakar.

BANYUWANGI, BANGSAONLINE.com , , langsung meninjau lokasi yang terbakar. Ia meminta para pedagang yang kiosnya terbakar segera direlokasi.

"Saya tadi sudah cek, sudah ke dalam pasar, dan diskusi dengan kades dan camat. Pedagang akan segera direlokasi untuk sementara waktu," ujarnya, Minggu (16/1).

Terkait relokasi pedagang, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuwangi segera menyiapkan lahannya, yakni di sisi utara pasar. Sebab, ada ratusan pedagang yang terdampak dan direncanakan bakal menggunakan lahan milik Perhutani.

"Kami segera lakukan relokasi agar mereka tetap bisa berjualan. Tadi sudah saya cek. Pertama, bisa manfaatkan sisi utara pasar. Kedua, bisa manfaatkan lahan milik Perhutani. Nanti ditata," urai Ipuk.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video