JCP Gaungkan Lagi Gerakan Literasi Digital Goes to School di SMP dan SMA Sabilul Ihsan Pamekasan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

JCP Gaungkan Lagi Gerakan Literasi Digital Goes to School di SMP dan SMA Sabilul Ihsan Pamekasan

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Dimas MS
Senin, 17 Januari 2022 22:37 WIB

Goes to School di SMP/SMA Sabilul Ihsan di Desa Teja Timur, Kabupaten Pamekasan.

PAMEKASAN, BANGSAONLINE.com - Jurnalis Center (JCP) kembali menggelar Goes To School untuk menggaungkan kembali literasi di dunia pendidikan. Kegiatan perdana di tahun 2022 dilaksanakan di SMP dan SMA Sabilul Ihsan, Desa Teja Timur, , Senin (17/1/2022).

Kegiatan ini menggandeng Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten .

Tema yang diusung dalam kegiatan JCP Goes To School kali ini "Membumikan dan Wujudkan sebagai Kabupaten Literasi".

Akh. Zaini, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten , dalam sambutannya mengapresiasi kegiatan Jurnalis Center . Sebab, kegiatan itu mendukung program Pemkab dalam membumikan literasi.

"Alhamdulillah, Jurnalis Center hadir sebagai wadah untuk para jurnalis, dan literasi di Kabupaten ," ujar Zaini.

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video