Pilkades Serentak 5 Desa di Kota Batu Digelar 24 Juli 2022 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pilkades Serentak 5 Desa di Kota Batu Digelar 24 Juli 2022

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Adi Wiyono
Selasa, 01 Februari 2022 21:47 WIB

Punjul Santoso, Wakil Wali Kota Batu.

KOTA BATU, BANGSAONLINE.com - Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak Tahun 2022 di Jawa Timur rencananya akan dilaksanakan pada 24 Juli 2022.

Hal ini disampaikan Wakil Wali , saat ditemui, Selasa (1/2). Menurutnya, Pilkades Serentak Tahun 2022 akan diikuti lima desa. Yakni di Kecamatan Bumiaji Desa Sumberbrantas, Desa Sumbergondo, Desa Bulukerto, dan Desa Pandanrejo. Serta di Kecamatan Batu, yakni Desa Pesanggrahan.

“Untuk gelaran pilkades tersebut, Pemerintah akan mengucurkan anggaran sebesar Rp850 juta yang diambilkan dari dana APBD tahun 2022,” kata .

Namun, anggaran Rp850 juta tersebut tidak serta merta dibagi rata per lima desa, melainkan disesuaikan dengan daftar pemilih tetap di tiap-tiap desa.

Adapun tahapan tahun 2022, akan dimulai 4 Mei 2022, berupa persiapan pembentukan panitia .

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video