Hendak Ambil Ikan di Sungai, Pria asal Tuban Malah Tangkap Ular Piton | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Hendak Ambil Ikan di Sungai, Pria asal Tuban Malah Tangkap Ular Piton

Editor: Rohman
Wartawan: Gunawan Wihandono
Kamis, 17 Maret 2022 23:07 WIB

Warga Desa Suwalan, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Lasmijan, saat membawa ular piton tangkapannya.

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Warga dari , ,, Lasmijan, kembali menangkap sepanjang 3 meter lebih di sungai dekat pemukiman warga, Kamis (17/3). Reptil itu masuk ke dalam perangkap ikan yang dipasang Lasmijan di sungai dekat rumahnya. 

"Tadi pagi pas mau ambil ikan dari perangkap yang saya pasang di sungai tiba-tiba di dalam perangkap tersebut sudah ada ularnya," ujarnya sembari memegang ular.

Penangkapan ular itu sudah keenam kalinya dilakukan Lasmijan yang sehari-hari mencari ikan di sungai. Menurut dia, akhir-akhir ini banyak ditemukan yang berkeliaran sekitar permukiman warga, beberapa hewan peliharaan sudah menjadi korban keganasan reptil besar ini.

"Kemarin kambing warga juga dimakan ular, selain itu ayam dan bebek juga banyak yang hilang diduga juga dimakan ular tersebut," tuturnya.

Lasmijan mengaku tidak tahu nasib yang ditangkap, mau dibawa ke mana. Ia mempersilakan kepada warga yang mau merawat, jika tidak ada bakal dikembalikan lagi ke sungai.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video