Malam Ramadan, Belasan PSK dan 6 Peminum Miras Terjaring Operasi Pekat Satpol PP
Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Sugianto
Senin, 11 April 2022 18:24 WIB
KOTA PROBOLINGGO, BANGSAONLINE.com - Belasan pekerja seks komersial (PSK) terjaring operasi pekat (penyakit masyarakat). Operasi pekat yang digelar oleh Satpol PP Kota Probolinggo ini dilakukan di sejumlah titik, Minggu (10/4/2022) malam.
Akibatnya, belasan PSK itu langsung digelandang ke Mako Satpol PP Kota Probolinggo.
BACA JUGA:
Terlalu! Penutup Bak Sampah di Masjid Perumahan Arum Kota Probolinggo Raib Digondol Kawanan Maling
Pemuda di Dukuh Pakis Surabaya Meregang Nyawa, Sempat Pamer Status Pesta Miras di WA
Beraksi di 18 Lokasi, Sindikat Pencurian Hewan di Probolinggo Didor Polisi
Suami Dikabarkan Keluar, Istri Mantan Wali Kota Probolinggo HM Buchori Tetap Bertahan di PPP
"Operasi pekat ini dilakukan di sejumlah titik. Seperti rel Mangunharjo, rel Penangan, Dam Wiroborang, Stadion Bayuangga, patung sapi Sumber Taman, dan sebuah rumah kos di kawasan Pilang Permai," ujar Kepala Satpol PP Kota Probolinggo, Aman Suryaman kepada wartawan, Senin (11/4/2022).
Simak berita selengkapnya ...