BPJS Jember: Penghapusan Kelas BPJS Kesehatan Masih Tahap Wacana | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

BPJS Jember: Penghapusan Kelas BPJS Kesehatan Masih Tahap Wacana

Editor: Rohman
Wartawan: Yudi Indrawan
Senin, 16 Mei 2022 21:07 WIB

JEMBER, BANGSAONLINE.com - Wacana penghapusan kelas pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial () sampai saat ini belum bisa dilaksanakan. Sebab, belum ada pembahasan terkait penghapusan kelas bagi pasien yang menjadi peserta kesehatan.

Hal ini dipastikan Kepala Bagian Kepesertaan Jember, , saat dikonfirmasi BANGSAONLINE.com, Senin (16/5/2022).

Menurutnya, Jember sebagai pihak yang melayani masyarakat secara langsung di daerah belum mendengar kabar terkait regulasi penghapusan kelas dalam kesehatan. Meski, isu tersebut telah berhembus sejak tahun lalu.

"Saya rasa masih jauh untuk diimplementasikan (penghapusan kelas), masih tahap wacana dan pembahasan di pusat. Karena terkait regulasi turunannya belum ada," kata .

Ia mengungkapkan wacana penghapusan kelas kesehatan masih tahap pembahasan oleh dewan jaminan sosial. Wacana itu muncul seiring upaya peningkatan mutu dan layanan terhadap peserta Kesehatan.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video