Polres Mojokerto Sosialisasikan Program Kandani ke Masyakarat | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Polres Mojokerto Sosialisasikan Program Kandani ke Masyakarat

Editor: Rohman
Wartawan: Anatasia Novarina
Rabu, 21 September 2022 17:46 WIB

Suasana sosialisasi Program Kandani untuk masyarakat di Mapolres Mojokerto.

MOJOKERTO, BANGSAONLINE.com - Polres menggelar sosialisasi program 'Komunikasi Anda untuk Polisi (Kandani)' kepada masyarakat yang sedang menunggu pelayanan di depan kantor Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) dan Satuan Penyelenggara Administrasi (SATPAS) SIM, Rabu (21/9/2022).

Kasi Propam Polres , Iptu Pamto Hadi Saputra, mengatakan bahwa tujuan sosialisasi ini untuk memberi gambaran guna memudahkan masyarakat melaporkan oknum yang melakukan pelanggaran. Dalam hal ini, masyarakat dapat menghubungi melalui pesan WhatsApp di nomor 085235482277 yang aktif selama 24 jam.

"Kami mengimbau, agar masyarakat tidak takut untuk melapor dan kami memberikan gambaran terhadap masyarakat bagaimana membuat laporan terhadap perilaku anggota Polri di lapangan," ujarnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Mojokerto

Berita Terkait

Bangsaonline Video