Bupati Pamekasan ​Hadiri Belajar Bersama di Museum Mandilaras | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bupati Pamekasan ​Hadiri Belajar Bersama di Museum Mandilaras

Editor: Rohman
Wartawan: Dimas MS
Kamis, 29 September 2022 22:31 WIB

Bupati Pamekasan, Baddrut Tamam, saat menghadiri belajar bersama di Museum Mandilaras.

"Pendidikan sangatlah penting bagi kehidupan anak-anak, khususnya di . Jangan main-main dalam pendidikan, jangan main-main dalam ibadah kepada Allah, dan jangan main-main dalam hubungan dengan masyarakat," tuturnya.

Ia juga berharap kepada para guru agar mendorong para anak didiknya memiliki cita-cita yang tinggi, memiliki pengetahuan, memiliki akhlak yang baik, dan bisa bermanfaat bagi nusa bangsa.

"Siswa-siswi harus bisa melampaui batas yang kita harapkan, guru yang baik adalah guru yang bisa membawa siswanya melampaui gurunya," pungkasnya.

Dalam acara tersebut Bupati dan para tamu undangan berkesempatan melihat-lihat benda cagar budaya yang ada di Museum Mandilaras. Tarian khas daerah yang diiringi musik gamelan menyambut kehadiran mereka. (dim/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video