Pemkab Pasuruan Siapkan Rp3 Miliar untuk Program Jambanisasi Tahun 2023 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pemkab Pasuruan Siapkan Rp3 Miliar untuk Program Jambanisasi Tahun 2023

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Ahmad Habibi
Rabu, 28 Desember 2022 22:17 WIB

Pembangunan jamban sehat pada tahun 2022.

PASURUAN, BANGSAONLINE.com - Untuk mewujudkan Kabupaten Pasuruan open defecation free (ODF) atau bebas buang air besar (BAB) sembarangan, Kembali menggulirkan pada tahun 2023. Total ada sebanyak 1.200 unit jamban sehat yang akan dibangun dari anggaran cukai.

Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kabupaten Pasuruan, Eko Bagus, mengatakan jumlah jamban sehat yang akan dibangun meningkat dibandingkan tahun ini, sebanyak 1.000 unit.

"Tahun depan program jamban ada kenaikan sebanyak 200 unit dibanding tahun 2022 ini sebanyak 1.000 unit. Totalnya ada 1.200 unit dengan sasaran sejumlah kecamatan," jelasnya.

Agar program bantuan tersebut bisa tepat sasaran untuk warga yang memang tidak memiliki jamban, pihaknya melakukan koordinasi lintas OPD terkait. Seperti dengan dinas kesehatan, kecamatan, hingga tingkat desa, dalam melakukan verifikasi data penerima.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video