Tingkatkan Standar Keamanan, Wali Kota Madiun Gelar Rakor Penanganan Konflik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Tingkatkan Standar Keamanan, Bakesbangpol Kota Madiun Gelar Rakor Penanganan Konflik

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Hendro Suhartono
Senin, 27 Februari 2023 20:47 WIB

Rakor Tim Terpadu Penanganan Konflik Sosial yang dipandu oleh Asisten I Kota Madiun. Foto: HENDRO SUHARTONO/BANGSAONLINE

KOTA MADIUN, BANGSAONLINE.com - Pemkot melalui badan kesatuan bangsa dan politik (Bakesbangpol) menggelar rapat koordinasi penanganan konflik dalam rangka meningkatkan standar keamanan di Kota Pendekar, Senin (27/2/2023).

"Saya ucapkan terima kasih kepada TNI, Polri, dan tokoh masyarakat. Di mana dulunya dalam menangani konflik sosial dan kini menjadi zero conflict, sehingga pertumbuhan ekonomi menjadi bagus," kata Wali Kota , Maidi, yang hadir secara virtual karena tengah berada di Prancis.

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video