PLN Pulihkan Jaringan Listrik Tertimpa Atap Rumah Warga di Kediri | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

PLN Pulihkan Jaringan Listrik Tertimpa Atap Rumah Warga di Kediri

Editor: Sigit Endra
Wartawan: Muji Harjita
Selasa, 30 Mei 2023 09:21 WIB

Petugas PLN saat mengevakuasi benda asing yang tersangkut di jaringan listrik SUTT. Foto: Ist.

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Jaringan listrik jalur Saluran Udara Tegangan Tinggi (SUTT) 70 kv jalur Banaran-Tulungagung pada 26 Mei 2023 lalu, mengalami gangguan akibat tertimpa benda asing berupa atap galvalum.

Sunardi, Manajer ULTG , menjelaskan, bahwa hal itu terjadi akibat angin kencang yang melanda Kota yang membuat atap bangunan warga beterbangan dan menimpa jaringan SUTT tersebut.

"Kejadian itu menyebabkan padamnya aliran listrik di sebagian wilayah dan Tulungagung," kata Sunardi, Senin (29/5/2023).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video