Bupati Kediri Beri Trauma Healing Kepada Korban Kebakaran Pasar Gringging | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bupati Kediri Beri Trauma Healing Kepada Korban Kebakaran Pasar Gringging

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Kamis, 08 Juni 2023 20:39 WIB

Pedagang Pasar Gringging korban kebakaran saat diberi trauma healing. Foto: Ist.

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana memberikan bagi korban kebakaran . Hal ini dilakukan guna memulihkan kondisi psikologis korban.

Melalui Dinas Sosial Kabupaten Kediri, pemulihan trauma tersebut dilakukan oleh psikolog klinis di Rumah Singgah Dinas Sosial, Grogol.

Ada tiga keluarga yang mendapatkan pendampingan psikologis selama kurang lebih satu setengah jam. Mereka adalah merupakan pemilik 3 kios yang terbakar.

Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial (Resos) Dinas Sosial Kabupaten Kediri, Sri Pancawati, mengatakan hal ini menindaklanjuti instruksi Bupati Hanindhito agar korban bisa segera pulih dari trauma yang dialami.

“Tujuannya, para korban ini bisa segera melupakan kejadian (kebakaran) dan bangkit dari traumanya,” ujar Panca, Kamis (8/6/2023).

Terkait pendampingan lanjutan, kata Panca, menunggu hasil di tahap pertama ini. Jika mereka masih trauma, maka pendampingan akan terus dilakukan sampai kondisi mereka pulih.

“Jika dirasa cukup, maka tidak perlu lagi (),” tuturnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video