Dugaan Korupsi Impor Gula, Ini Alasan Kejagung Tak Periksa Mendag Zulkifil Hasan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Dugaan Korupsi Impor Gula, Ini Alasan Kejagung Tak Periksa Mendag Zulkifil Hasan

Editor: Arief
Sabtu, 07 Oktober 2023 13:39 WIB

Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana di Gedung Bundar Kejagung, Jakarta, Rabu (13/9/2023).Foto: Kompas.com

JAKARTA, BANGSAONLINE.com - Kejaksaan Agung (Kejagung) pastikan tidak akan memanggil Menteri Perdagangan, Zulkifli Hasan (Zulhas) terkait penyidikan kasus dugaan korupsi impor gula di Kemendag tahun 2015-2023.

Menurut, Kapuspenkum Kejagung Ketut Sumedana, dugaan kasus korupsi impor gula di Kemendag tidak ada kaitannya, dengan kebijakan Mendag Zulkifli Hasan.

Sebab, lanjutnya, Zulhas baru menjabat sebagai Menteri pada Juni 2022 lalu.

"Oleh karena tidak adanya hubungan dengan penanganan perkara tersebut, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan tidak akan dilakukan pemanggilan sebagai saksi dalam perkara dimaksud," ujar Ketut dalam keterangan tertulisnya, dikutip Sabtu (7/10/2023).

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video