Permudah Pelayanan Kepada Masyarakat, Pemkab Ngawi Siapkan Mall Pelayanan Publik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Permudah Pelayanan Kepada Masyarakat, Pemkab Ngawi Siapkan Mall Pelayanan Publik

Editor: Siswanto
Wartawan: Zainal Abidin
Selasa, 07 November 2023 20:32 WIB

Mall Pelayanan Publik di Ngawi, yang siap dibuka pada akhir tahun ini.

NGAWI, BANGSAONLINE.com - Bekas pusat perbelanjaan di Jalan PB Sudirman, Ngawi, siap dimanfaatkan untuk (MPP).

MPP tersebut, direncanakan pada akhir tahun ini bisa digunakan oleh instansi terkait untuk memberikan pelayanan terhadap masyarakat di Ngawi.

Sesuai dengan kontrak pengerjaannya, akan berakhir pada 3 Desember 2023, namun menurut Kepala Dinas PUPR Ngawi, Mohammad Sadli, pengerjaan MPP tersebut akan berakhir pada pertengahan bulan November ini.

"Progresnya saat ini dari pekerjaan MPP sudah mencapai 85 sampai 90 persen. Karena pengerjaannya tinggal pekerjaan interior dan pedestrian yang didepan," jelasnya, Selasa (7/11/2023).

DPUPR Ngawi juga telah membahas bersama penyedia, bahwa pada akhir tahun ini sudah dapat dimanfaatkan.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video