KPU Sumenep Mulai Lakukan Perakitan Kotak Suara Pemilu 2024 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

KPU Sumenep Mulai Lakukan Perakitan Kotak Suara Pemilu 2024

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Sahlan
Kamis, 04 Januari 2024 19:53 WIB

Rafiqi Tanzil, Komisioner KPU Kabupaten Sumenep.

SUMENEP, BANGSAONLINE.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sumenep mulai melakukan perakitan kotak suara pemilu 2024. Perakitan itu dilakukan sejak Rabu (3/1/2023) kemarin hingga hari ini (4/1/2024).

"Selama dua hari ini dan sudah terakit 3.246 kotak suara pemilu 2024, baik untuk pilpres, DPD, DPR RI, DPRD provinsi, dan kabupaten," terang salah seorang Komisioner , Rafiqi Tanzil, Kamis (4/1/2024).

Ia menyebut jumlah kotak suara yang akan dirakit sebanyak 19.369.

"Jadi, masih tersisa 16 ribuan kotak suara pemilu 2024 dalam proses perakitan," kata Rafiqi.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video