Masuk ke TKN Prabowo-Gibran, PBNU Proses Pengajuan Non-Aktif Khofifah | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Masuk ke TKN Prabowo-Gibran, PBNU Proses Pengajuan Non-Aktif Khofifah

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Devi Fitri Afriyanti
Senin, 15 Januari 2024 22:37 WIB

Ketua Umum PBNU, KH Yahya Cholil Staquf atau yang akrab Gus Yahya. Foto: DEVI FITRI AFRIYANTI/BANGSAONLINE

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - PBNU masih memproses pengajuan non-aktif Ketua Umum Pengurus Pusat NU, Khofifah Indar Parawansa, setelah memastikan diri menjadi bagian dari Tim Kampanye Nasional (TKN) -.

Pernyataan itu disampaikan Sekjen PBNU, Saifullah Yusuf atau yang akrab disapa , menjawab pertanyaan awak media usai mengadakan pertemuan tertutup dengan pengurus PWNU Jawa Timur di , Senin (15/1/2024). Kegiatan ini juga dihadiri sejumlah pejabat terkait sepert Khofifah; Ketua Umum PBNU, Yahya Staquf; bersama pengurus PWNU Jatim.

“Pengurus PBNU yang menjadi tim kampanye harus nonaktif. Untuk Bu Khofifah, masih proses, nanti akan diumumkan ya,” kata .

Ia menyatakan bahwa untuk kampanye akbar masih akan dimulai 21 Januari 2024. Mereka yang akan menjadi jurkam harus mengajukan surat nonaktif di PBNU.

"Untuk Bu Khofifah sejauh ini masih dalam proses. PBNU pasti akan mengeluarkan surat persetujuan. Tapi, sabar pasti nanti akan diumumkan,” katanya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video