Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU Sidoarjo Diwarnai Demonstrasi Partai Buruh | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU Sidoarjo Diwarnai Demonstrasi Partai Buruh

Editor: Novandryo
Jumat, 01 Maret 2024 17:29 WIB

Massa dari partai Buruh yang berorasi saat rekapitulasi suara Pemilu 2024 KPU Sidoarjo (dok. RRI)

SIDOARJO,BANGSAONLINE.com - Proses rekapitulasi suara yang dilakukan di hari kedua diwarnai aksi demonstrasi dari

Massa dari melayangkan aksi protes karena dianggap banyak kecurangan penghitungan suara. Mulai dari TPS, Kecamatan hingga Kabupaten.

"Buktinya proses penghitungan di Porong ada perbedaan hasil suara. Perselisihan suara masih terjadi karena ada rekayasa," kata Ketua Agus Supriyanto dalam orasinya di depan kantor , Jumat (1/3/2024).

Agus menilai pelaksanaan Pesta Demokrasi kali ini tidak berjalan sebagaimana seharusnya.

"Kami menemukan di beberapa kelurahan dilakukan pembukaan segel kotak suara. Ditingkat kecamatan juga demikian,"serunya.

Ia menyebut jika Pemilu dilaksanakan dengan kecurangan maka menghasilkan pemimpin yang buruk.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video