Kejagung Prioritaskan Buru dr Bagoes, Terpidana Kasus Korupsi P2SEM | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Kejagung Prioritaskan Buru dr Bagoes, Terpidana Kasus Korupsi P2SEM

Editor: rosihan c anwar
Wartawan: nur faishal
Selasa, 17 Juni 2014 21:16 WIB

Arminsyah, Jamintel Kejagung. Foto:nur faishal/BANGSAONLINE

SURABAYA (bangsaonline) – Jaksa Agung Muda Intelijen (Jamintel) Kejaksaan Agung, Arminsyah, terus berupaya memburu dr Bagoes Soetjipto, terpidana kasus korupsi dana Program Penanganan Sosial Ekonomi Masyarakat (P2SEM) dari Pemprov Jatim 2008 lalu.

Baginya perburuan dr Bagoes akan menjadi prioritas setelah ia dilantik sebagai Jamintel beberapa waktu lalu.

"Pasti akan terus berupaya untuk menangkapnya," kata Arminsyah, usai serah terima jabatan (sertijab) Kepala beberapa Kejari, di kantor Kejati Jatim, Selasa (17/6). Ia memimpin sertijab dalam posisinya sebagai Kepala Kejati Jatim.

Arminsyah berkaca pada pengalaman perburuan buron kakap lainnya di Jatim, seperti Rini Sukristwati, terpidana kasus korupsi bantuan dana petani tebu di Dinas Kehutanan dan Perkebunan (Dishutbun) Jatim Rp 28 miliar, beberapa waktu lalu. "Buktinya banyak buron sudah ditangkap, seperti Rini Sukriswati," ujarnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Kejagung

Berita Terkait

Bangsaonline Video