Dilantik, Pengurus IKAPIMA Unirow Diharapkan Bisa Jadi Pemersatu antara Mahasiswa dan Alumni | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Dilantik, Pengurus IKAPIMA Unirow Diharapkan Bisa Jadi Pemersatu antara Mahasiswa dan Alumni

Wartawan: Gunawan Wihandono
Sabtu, 10 Juni 2017 23:43 WIB

Prosesi pelantikan presidium IKAPIMA Unirow. foto: GUNAWAN/ BANGSAONLINE

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Pengurus Ikatan Alumni Pendidikan Matematika (IKAPIMA) periode 2017-2022 Universitas PGRI Ronggolawe () Tuban telah resmi dilantik oleh Dekan FKIP di Gedung C kampus setempat, Sabtu (10/6).

Usai pelantikan presidium IKAPIMA, acara dilanjutkan dengan buka bersama pengurus Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika (HMM) dan launching website HMM.

"Ikatan alumni yang telah dibentuk ini untuk mengkoordinir para alumni pendidikan matematika dan sebagai wadah pemersatu dari seluruh angkatan alumni. Sehingga komunikasi dan kebersamaan antara mahasiswa aktif dan alumni dapat tetap terjalin. Para alumni adalah aset berharga dalam rangka mewujudkan kampus yang berkualitas," jelas Ketua Presidium IKAPIMA Abdul Rohman.

Pasca adanya pengurus IKAPIMA ini, Abdul Rohman berharap para alumni bisa lebih menjaga almamater kampus. Ia juga berharap para alumni bisa ikut mengawal kondisi kampus agar tetap dinamis.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Unirow

Berita Terkait

Bangsaonline Video