Banyak Sopir di Kediri Darah Tinggi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Banyak Sopir di Kediri Darah Tinggi

Editor: rosihan c anwar
Wartawan: arief kurniawan
Selasa, 22 Juli 2014 22:38 WIB

KEDIRI (bangsaonline) - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota bekerja sama dengan BNN Kota dan polisi menggelar pemeriksaan kesehatan para sopir maupun kelayakan kendaraannya, Selasa (22//7) kemarin. Tujuannya, menjaga keselamatan penumpang yang hendak mudik,

Pantauan dilapangan,petugas dari kepolisian dan Dishub lagsung menghentikanbus yang masuk ke terminal Baru Tamanan. Mulai dari klakson, rem, ban, hingga trayek perjalanan,semuanya tidak luput dari pemeriksaan.

Sementara itu petugas kepolisian yang ada di lokasi, juga langsung memeriksa sejumlah perlengkapan surat kendaraan. Mulai dari pemeriksaan SIM, STNK hinggaplat nomer kendaraan.

“Semua itu dalam rangka untuk menjaga keamanan penumpang,” ujar kepala Dishub Kota , Feri Jatmiko.

Ditambahkan, kendaraan yang trayeknya sudah habis akan diproses sesuai dengan aturan yang berlaku. Sementara bagi sopir yang tidak mempunyai kelengkapan surat kendaraan langsung sekita itu ditilang ditempat.

“Kalau ada surat kendaraan yang tidak lengkap, langsung ditindak oleh petugas kepolisian,” ujarnya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Kediri

Berita Terkait

Bangsaonline Video