Komisi A DPRD Tuban Soroti Pembangunan Fisik dari Dana Desa yang Ditenderkan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Komisi A DPRD Tuban Soroti Pembangunan Fisik dari Dana Desa yang Ditenderkan

Wartawan: Ahmad
Selasa, 19 September 2017 23:26 WIB

Komisi A DPRD Tuban saat kunker di Kecamatan Jatirogo.

TUBAN, BANGSAONLINE.com - Komisi A DPRD Tuban menyoroti penyerapan Dana Desa (DD) yang dinilai belum maksimal dalam membangun desa dan pemberdayaan masyarakat. 

"Anggaran DD yang sudah digelontorkan oleh pemerintah Pusat dan Daerah sampai saat ini belum terbukti bisa menyerap atau mengangkat kesejahtraan masyarakat desa setempat," beber Agung saat melakukan kunjungan kerja ke wilayah Jatirogo, pada Selasa (19/9).

Terkait hal ini, Politikus PAN ini meminta Dinas Pemberdayaan Masyarakat (Dispemas) Kabupaten Tuban lebih intens melakukan pengawasan dalam penggunaan DD, sehingga tidak keluar dari jalur dan amanah UU 06/2014 tentang Desa.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Dana Desa Tuban

Berita Terkait

Bangsaonline Video