Khofifah Minta Ditindak Tegas, ​Jika Ada Guru-Siswa Tak Hormat Merah Putih dan Pancasila | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Khofifah Minta Ditindak Tegas, ​Jika Ada Guru-Siswa Tak Hormat Merah Putih dan Pancasila

Editor: MA
Selasa, 14 April 2020 16:32 WIB

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat mengambil sumpah pejabat Administrator dan pengawas di Lingkungan Dinas Pendidikan Pemprov Jatim di Gedung Negara Grahadi, Senin (13/4). foto: ist/ bangsaonline.com

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Gubernur Jawa Timur Indar Parawansa mewanti-wanti kepada seluruh tenaga pendidik dan kependidikan di Jatim untuk tegak lurus pada .

Menurut dia, tidak ada ruang bagi guru maupun murid yang tidak tunduk pada dan UUD 1945. Pemerintah Provinsi Jatim, kata , akan melakukan tindakan tegas jika menemukan persoalan tersebut di lapangan.

"Guru dan Siswa harus tegak lurus terhadap Ideologi . Juga mengamalkan segala nilai nilai yang terkandung di dalamnya. Jika ada kepala sekolah, guru atau murid yang tidak mau ikut upacara bendera, tidak mau menghormat merah putih saat dikibarkan dan yang tidak setuju dengan dan UUD 1945 akan diberikan sanksi tegas," ungkap saat pengambilan sumpah pejabat Administrator dan pengawas di Lingkungan Dinas di Gedung Negara Grahadi, Senin (13/4).

mengungkapkan, harus tertanam dalam diri tenaga pendidik dan kependidikan, utamanya bagi setiap para kepala sekolah, guru, maupun murid di Jatim.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video