Dokter di Lamongan Temukan Alat Minimalisir Kontak Tenaga Medis dengan Pasien Covid-19 | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Dokter di Lamongan Temukan Alat Minimalisir Kontak Tenaga Medis dengan Pasien Covid-19

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Nur Qomar Hadi
Selasa, 17 November 2020 15:24 WIB

Dokter Puskesmas Sekaran Kabupaten Lamongan, dr. Arif Cholifaturrohman dan alat temuannya. (foto: ist)

LAMONGAN, BANGSAONLINE.com - Didorong rasa keprihatinan atas banyaknya angka kematian tenaga medis di Indonesia akibat terpapar , Cholifaturrahman, seorang dokter di Puskesmas Sekaran Kabupaten membuat terobosan baru untuk meminimalisir terjadinya kontak antara tenaga medis dengan pasien suspek .

Menurut dr. Arif Cholifaturrahman, alat tersebut adalah Infusion Monitoring Assistance (IMA) merupakan implementasi Internet of Medical Things (IoMT).

Infusion Monitoring Assistance atau IMA berfungsi memonitor terapi infus dari jarak jauh. IMA tersebut memiliki dua buah mikrokontroler, yaitu Attiny85 dan ESP32 serta sensor yang terdiri dari led infrared dan phototransistor,” kata dr. Arif Cholifaturrahman, Selasa (17/11/2020).

Arif Cholifaturrahman menyebutkan, hasil nilai analog dari sensor akan masuk ke Attin85 untuk dikomparasi saat ada tetesan atau tidaknya.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video