Jelang Hari Raya Idul Fitri 1442 H, BI Kediri Siapkan Uang Baru Rp 2,76 Triliun | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1442 H, BI Kediri Siapkan Uang Baru Rp 2,76 Triliun

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Muji Harjita
Rabu, 21 April 2021 21:15 WIB

Kepala Perwakilan Bank Indonesia Kediri, Sofwan Kurnia (kanan). foto: ist.

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Jelang 1442 Hijriah, Kediri menyiapkan Uang Layak Edar (ULE) sebesar Rp 2,76 triliun. Angka ini mengalami peningkatan 15 persen dibandingkan periode tahun lalu.

"Pengedaran ULE ini dimaksud, dilakukan perbankan maupun kegiatan kas keliling wholesale kepada perbankan," kata Kepala Perwakilan Kediri, Sofwan Kurnia saat menggelar Ngabuburit Bareng Media Perwakilan Kediri, Rabu (21/4/2021).

Penukaran ULE tersebut dilayani melalui perbankan di 83 kantor cabang yang tersebar di seluruh wilayah kerja. Penukaran tersebut dapat dilakukan secara kolektif dengan mekanisme penarikan melalui tabungan yang didahului dengan konfirmasi melalui http://bit.ly/permohonanuang2021.

Menurut Sofwan, KPw juga melakukan percepatan dan perluasan penukaran UPK 75. Masyarakat dapat melakukan pemesanan penukaran UPK 75 menggunakan 1 KTP untuk penukaran maksimal 100 lembar, dan dapat kembali menukarkan pada hari yang berbeda.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video