Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan, Syafiuddin Minta Masyarakat Kuatkan Nilai-Nilai Toleransi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan, Syafiuddin Minta Masyarakat Kuatkan Nilai-Nilai Toleransi

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Subaidah
Senin, 17 Mei 2021 20:43 WIB

Syafiuddin Asmoro, Anggota Komisi V DPR RI Fraksi PKB, saat kegiatan Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan yang dilaksanakan di Yayasan Al Rofiiyah Desa Bulung, Kecamatan Klampis, Bangkalan, Kamis (8/4/2021).

BANGKALAN, BANGSAONLINE.com - Kemajemukan dan keluasan Indonesia dibutuhkan konsepsi kemampuan yang kuat untuk menopang kebesaran bangsa dan negara Indonesia.

Demikian disampaikan Syafiuddin, Anggota Komisi V Fraksi , saat kegiatan -4-pilar-kebangsaan" rel="tag">Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan yang dilaksanakan di Yayasan Al Rofiiyah Desa Bulung, Kecamatan Klampis, Bangkalan, Kamis (8/4/2021).

Dalam 4 pilar kali ini, pria yang akrab disapa Abah Syafi' ini menyasar ulama, kiai kampung, tokoh masyarakat, dan pemuda desa setempat.

Menurutnya, kegiatan ini penting dilakukan untuk menjaga keutuhan negara berdasarkan Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika, melalui berbagai literasi sebagai penguatan dan pemahaman.

Apalagi, Indonesia terdiri dari beragam suku bangsa dan budaya. Sehingga, pemahaman tentang empat pilar kebangsaan menjadi sesuatu yang wajib diketahui agar persatuan dan kesatuan tetap terjalin di lingkungan masyarakat.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video