Fasilitasi Warga Isoman Covid-19, Pemkot Kediri Salurkan Sembako | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Fasilitasi Warga Isoman Covid-19, Pemkot Kediri Salurkan Sembako

Editor: Nizar Rosyidi
Wartawan: Muji Harjita
Senin, 07 Juni 2021 20:04 WIB

Petugas saat akan menyerahkan bantuan sembako kepada warga yang sedang menjalani isolasi mandiri. (foto: ist)

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Pandemi Covid-19 masih belum usai. Pemerintah Kota (Pemkot) Kediri melalui Dinas Sosial Kota Kediri terus menyalurkan bantuan paket pangan untuk warga yang sedang isolasi mandiri. Senin (7/6/2021), sejumlah paket bantuan sembako kembali disalurkan ke tempat warga.

"Ada total 6 paket sembako yang tersebar di tiga kelurahan di Kota Kediri," ungkap Triyono Kutut Purwanto, Kepala Dinas Sosial Kota Kediri, Senin (7/6/2021).

Dia menjelaskan, paket-paket sembako tersebut dibagikan kepada warga yang tengah melakukan isolasi di rumah masing-masing. Kelurahan tersebut meliputi Kelurahan Ngampel 2 paket, Lirboyo 2 paket, dan Betet 2 paket.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video