Jaga Obyektivitas, Panitia Lomba MTQ Mahasiswa se-Madura Datangkan Juri dari Luar UTM | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Jaga Obyektivitas, Panitia Lomba MTQ Mahasiswa se-Madura Datangkan Juri dari Luar UTM

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Subaidah
Selasa, 31 Agustus 2021 14:11 WIB

Khoirun Nasik, Ketua Panitia MTQ Mahasiswa se-Perguruan Tinggi Madura.

BANGKALAN, BANGSAONLINE.com - Demi menjunjung profesionalitas dan obyektivitas dalam penjurian Lomba Mahasiswa se- yang digelar di Universitas Trunojoyo (UTM), para peserta akan dinilai oleh dewan hakim dari eksternal UTM.

Hal ini disampaikan Khoirun Nasik, Ketua Panitia Mahasiswa se-Perguruan Tinggi .

"Bisa kami pastikan tidak ada satu pun juri dari Universitas Trunojoyo . Dewan hakim berasal dari LPTQ Provinsi Jawa Timur dan Lajnah Pentshihan Mushaf Al-Qur'an Badan dan Litbang Kemenag RI," ungkapnya kepada BANGSAONLINE.com, Selasa (31/8/2021).

Selain itu, untuk lebih menjaga obyektivitas penilaian. Pihaknya tidak memberikan data peserta delegasi. Sehingga penilaian bisa lebih sportif dan tidak melemahkan semangat mahasiswa.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video