Indosat dan Google Cloud Kerja Sama Mendigitalkan UMKM | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Indosat dan Google Cloud Kerja Sama Mendigitalkan UMKM

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Diyah Khoirunnisa
Rabu, 10 November 2021 18:03 WIB

President Director and CEO Indosat Ooredoo, Ahmad Al-Neama bersama perwakilan Google Cloud usah melakukan perjanjian kerja sama.

JAKARTA, BANGSAONLINE.com - Sebagai upaya untuk membantu mempercepat digitalisasi dan perusahaan di Indonesia, bersama Google melakukan kerja sama. Kerja sama tersebut dilakukan dalam upaya pengembangan ekonomi digital di masa pandemi Covid-19.

“Kami memahami dampak signifikan pandemi terhadap di Indonesia dan kemitraan ini akan menghadirkan produk dan layanan digital baru dan luar biasa yang dibutuhkan bisnis ini untuk berkembang,” kata President Director and CEO Ooredoo, Ahmad Al-Neama.

Melalui kemitraan ini, akan menawarkan solusi digital berbasis cloud dan berkemampuan 5G yang akan memberdayakan model bisnis baru dan memungkinkan mereka untuk memanfaatkan pasar dan peluang baru yang sebelumnya tidak mungkin.

Ia menjelaskan, untuk pilar kemitraan kedua perusahaan tersebut, di antaranya transformasi Indonesia secara digital di seluruh proses bisnis mereka. Keduanya akan menciptakan marketplace yang dipersonalisasi dengan penawaran software as a service. Tujuannya mendigitalkan sepenuhnya sejak mereka memulai bisnis mereka.

Kedua, transformasi perusahaan dan komunitas secara digital dengan kekuatan 5G. Kedua perusahaan akan membangun portofolio solusi 5G edge computing untuk membantu perusahaan mengatasi tantangan bisnis nyata di seluruh industri.

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video