Home Care Peduli Melenggang Wakili Kota Kediri di Simposium Inovasi Pelayanan Publik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Home Care Peduli Melenggang Wakili Kota Kediri di Simposium Inovasi Pelayanan Publik

Editor: Revol Afkar
Wartawan: Muji Harjita
Kamis, 18 November 2021 16:03 WIB

Tenaga Home Care Peduli RSUD Gambiran siap bekerja 24 jam nonstop. foto: ist.

KOTA KEDIRI, BANGSAONLINE.com - Mewakili Pemerintah Kota Kediri, mengikuti pameran dan di Exhibition Hall , Jalan Wali Kota Mustajab No. 1 Surabaya, mulai Kamis (18/11).

Kegiatan yang dihelat oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan inovasi pada semua unit pelayanan publik di Jawa Timur.

sebagai salah satu bentuk representasi pelayanan maksimal kepada masyarakat didaulat untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Hal ini mengingat prestasi dan kiprah dari program ini telah diakui dengan diperolehnya penghargaan Inovasi Pelayanan Publik dari Pemerintah Jawa Timur.

Program pelayanan kesehatan terpadu ini menduduki peringkat ke-6 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (Kovablik) 2020 dari 137 inovasi kota/kabupaten di Jawa Timur.

dr. Fauzan Adima, Direktur Kota Kediri mengatakan bahwa program ini berjalan 7 kali 24 jam. Sistem kerja 24 jam dan 7 hari seminggu nonstop.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video