APBD Kota Kediri Tahun Anggaran 2022 Fokus Pemulihan Ekonomi | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

APBD Kota Kediri Tahun Anggaran 2022 Fokus Pemulihan Ekonomi

Editor: Rohman
Wartawan: Muji Harjita
Rabu, 24 November 2021 03:30 WIB

Dari kiri, Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar, Wakil Ketua DPRD Kota Kediri Firdaus dan Katino. Foto: Ist.

Selain soal pemulihan ekonomi, ia juga menyampaikan terkait pembangunan ring road sebagai akses penunjang pembangunan jalan tol dan bandara yang menjadi proyek strategis nasional yakni. Pembangunan jalan lingkar itu akan bekerja sama dengan banyak pihak karena anggaran pemda terbatas.

Kerja sama dimaksud, dengan Kementerian PUPR, Pemprov Jatim, dan stakholder lainnya. “Lalu bekerja sama dengan Kabupaten Kediri juga, karena juga melintasi daerah Kabupaten Kediri,” jelasnya.

Adapun rapat paripurna ini serta dihadiri perwakilan Forkopimda Kota Kediri, Sekda Bagus Alit, Sekwan Rahmad Hari Basuki, kepala OPD, dan anggota DPRD Kota Kediri. Sedangkan rapat paripurna dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Kota Kediri Katino dan Firdaus. (uji/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video