Safari Jumat Curhat di Grogol, Kapolres Kediri Kota Tampung Keluhan Masyarakat

Safari Jumat Curhat di Grogol, Kapolres Kediri Kota Tampung Keluhan Masyarakat Kapolres Kediri Kota AKBP Bramastyo Priaji saat memberikan bantuan sembako kepada salah satu warga kurang mampu. Foto: Ist.

Kapolres juga mengimbau masyarakat agar waspada terhadap investasi bodong dan judi online. Serta mengawasi putranya agar tidak terlibat perkelahian, penyalahgunaan narkoba, serta minum-minuman keras

"Mari kita awasi putra-putri kita, jangan sampai terjerumus dalam pergaulan bebas dan selalu berhati-hati dalam berkendara di jalan," ajak Priaji.

Terkait aspirasi yang disampaikan warga, Priaji berjanji akan menindaklanjutinya.

"Kegiatan ini dimaksudkan juga untuk menjalin silahturahmi dan keharmonisan dengan masyarakat, sehingga kami bisa mendapat masukan-masukan untuk perubahan Kepolisian ke depan menjadi lebih baik lagi," pungkasnya.

Usai kegiatan, juga mengadakan pemeriksaan kesehatan gratis dan bakti sosial bagi-bagi sembako kepada warga kurang mampu. (uji/rev)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO