Marak Penculikan Anak, Sosiolog UGM Beri Arahan untuk Kuatkan Interaksi Antara Orang Tua dan Anak | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Marak Penculikan Anak, Sosiolog UGM Beri Arahan untuk Kuatkan Interaksi Antara Orang Tua dan Anak

Editor: Annisa'a Ambarnis
Rabu, 01 Februari 2023 20:32 WIB

Marak Penculikan Anak, Sosiolog UGM Beri Arahan Untuk Kuatkan Interaksi Antara Orang Tua dan Anak. Foto: Ist

Wahyu menambahkan bahwa lingkungan sekolah menjadi peran dalam pengawasan dan menjamin keamanan anak.

"Soal sekolah ini punya keamanan bagus atau tidak masih ada kesenjangan. Karenanya pemerintah perlu memperhatikan hal ini, sekolah mana yang membutuhkan bantuan ekstra untuk mengembangkan sistem pendidikan dan keamanan bagi siswa-siswanya", ujar Wahyu.

Wahyu menjelaskan bahwa keamanan anak dan tindak penculikan ini tidak bisa hanya dilakukan oleh orang tua atau lingkup keluarga saja. Namun, menjadi tanggungjawab bersama yakni masyarakat, sekolah dan pemerintah.

(ans)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video