Bimtek KHA dan Deklarasi SRA Digelar di SD Darus Sholah Jember | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Bimtek KHA dan Deklarasi SRA Digelar di SD Darus Sholah Jember

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Yudi Indrawan
Kamis, 09 Februari 2023 20:15 WIB

Suasana Deklarasi SRA dan Bimtek KHA yang berlangsung SD Darus Sholah, Jember.

Selain itu masih ada beberapa hak yang secara prinsip memenuhi kebutuhan sebagai warga negara yang sah, perlindungan, kesehatan tumbuh kembang anak, termasuk bermain, tanpa adanya diskrimasi pada mereka.

"Untuk itu, peran semua pihak diperlukan untuk dapat bersama sama mendukung pemenuhan hak-hak anak, terutama dari instansi pemerintah, baik itu dinas pendidikan, DLH, BPBD, polsek, polres, lurah, camat, bahkan semua lapisan masyarakat," pungkasnya. (yud/bil/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video