Dinkes Kota Kediri Ambil Sample Pedagang Dadakan Makanan Takjil | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Dinkes Kota Kediri Ambil Sample Pedagang Dadakan Makanan Takjil

Senin, 22 Juni 2015 20:11 WIB

Petugas dari Dinas Kesehatan kota Kediri saat memeriksa sample dari para pedagang penjual takjil dadakan. (foto: arif kurniawan/BANGSAONLINE)

“Kita langsung uji lab jika ditemukan ada kandungan berbahaya dalam makanan tersebut kita akan panggil mereka untuk diberikan pembinaan," ungkap kepala Disperindag Kota Kediri Yeti Sisworini.

Selain itu, petugas juga memberikan plastik penutup makanan, agar makanan yang dijual tetap aman dan tidak dihinggapi lalat atau binatang lain saat dijual. (rif/rvl)

 

 Tag:   Pemkot Kediri

Berita Terkait

Bangsaonline Video