Perkenalkan Dunia Kereta Api, PT KAI Daop 7 Madiun Gelar Edutrain | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Perkenalkan Dunia Kereta Api, PT KAI Daop 7 Madiun Gelar Edutrain

Editor: Arief Rahardjo
Wartawan: Hendro Suhartono
Kamis, 06 Juni 2024 19:20 WIB

Manager Humas Daop 7 Madiun, Kuswardojo saat menjelaskan edutrain kepada awak media.

KOTA MADIUN, BANGSAONLINE.com - mengadakan program edutrain, guna memperkenalkan apa saja yang ada di seputar dunia keretaapian kepada anak usia dini hingga remaja.

Manager Humas Daop 7 Madiun, Kuswardojo menjelaskan, bahwa program edutrain ini, diperuntukkan anak usia dini, hingga jenjang menengah atas.

"Dikegiatan edutrain ini diperuntukkan untuk siswa-siswa dari paud hingga sma. Ketika mereka mengikuti kegiatan, setelah sampai di stasiun, mereka akan diperkenalkan terkait tugas-tugas dari petugas yang ada di stasiun," katanya awak media diruangannya, Kamis (6/6/2024).

Adapun stasiun yang digunakan adalah stasiun yang mempunyai waktu tunggu terlama. Kuswardojo menambahkan, bahwa kegiatan edutrain sudah dimulai pada minggu ini dan akan dilaksanakan hingga waktu yang belum ditentukan.

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video