Benarkah Nasi Porang Bagus untuk Diet? Ini Penjelasannya | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Benarkah Nasi Porang Bagus untuk Diet? Ini Penjelasannya

Editor: Annisa'a Ambarnis
Minggu, 09 Juni 2024 07:30 WIB

Benarkah Nasi Porang Bagus untuk Diet? Ini Penjelasannya. Foto: Ist

Tekstur tidak sama persis dengan nasi putih, yakni lebih kenyal seperti jeli.

Jika tidak terbiasa dengan tekstur , lalu memaksakan diri untuk mengonsumsinya demi kalori rendah, menurut Mulianah bisa membuat pola makan seseorang berantakan.

"Kalau boleh atau enggak, jelas boleh, balik lagi ke preferensi masing-masing," jelas Mulianah.

Mulianah menekankan juga bahwa penting mengonsumsi makanan bergizi seimbang. Ia tidak mematok benar-salah penggantian sebagai sumber karbohidrat Utama bila tidak dibarengi dengan jenis makanan lainnya.

(ans)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video