Resep Puding Semangka Melon, Ide Dessert Manis yang Menyegarkan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Resep Puding Semangka Melon, Ide Dessert Manis yang Menyegarkan

Editor: Annisa'a Ambarnis
Jumat, 14 Juni 2024 11:30 WIB

Resep Puding Semangka Melon, Ide Dessert Manis yang Menyegarkan. Foto: Ist

-1 bungkus agar-agar bubuk

-800 ml air

-1/2 sdt jeli instan

-125 gram gula pasir

Bahan hiasan:

-300 gram semangka, keruk bulat

-100 gram cokelat masak pekat, dilelehkan

Cara membuat puding semangka melon:

1. Campur melon, air, sirop, agar-agar bubuk, jeli instan dan gula pasir. Masaklah di atas api sedang sambil diaduk hingga mendidih.

2. Tuang ke dalam gelas saji higga 1/3 tinggi gelas. Dinginkan hingga setengah beku.

3. Selanjutnya, rebus semua bahan 2 hingga mendidih. Tuang sedikit puding 2 di atas puding 1. Dinginkan hingga setengah beku.

4. Buat titik-titik di dalam sisi gelas dengan cokelat leleh, layaknya biji semangka.

5. Kemudian, rebus semua bahan 3 sambil diaduk hingga mendidih. Tuang ke dalam gelas-gelas yang sudah berisi puding 1 dan 2. Dinginkan hingga beku.

6. Beri topping kerokan bulat buah semangka di atas puding.

7. Puding siap dinikmati.

(ans)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video