5 Manfaat Mandi dengan Air Rebusan Serai | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

5 Manfaat Mandi dengan Air Rebusan Serai

Editor: Annisa'a Ambarnis
Jumat, 28 Juni 2024 13:30 WIB

5 Manfaat Mandi dengan Air Rebusan Serai. Foto: Ist

SURABAYA, BANGSAONLINE.com - Air rebusan serai ternyata dapat digunakan untuk mandi dikarenakan memiliki beragam manfaat bagi tubuh.

Berikut 5 :

1. Meredakan nyeri sendi

Mandi dengan air rebusan serai sebelum tidur dapat membantu meringankan pegal-pegal, nyeri sendi, dan peradangan kronis seperti akibat serangan asam urat.

Hal itu dikarenakan serai mengandung senyawa anti-inflamasi dan efek analgesik atau pereda nyeri.

2. Relaksasi

Air rebusan serai bisa memberi efek relaksasi untuk tubuh. Antioksidan dan mineral yang terkandung pada serai dapat menenangkan otot-otot yang kejang sekaligus meredakan kelelahan.

3. Menjaga kesehatan kulit

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video