Takut Jembatan Ambrol dan Banjir, Warga Desa Sumber Ringin Bersihkan Dam Cangkring | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Takut Jembatan Ambrol dan Banjir, Warga Desa Sumber Ringin Bersihkan Dam Cangkring

Editor: nur syaifudin
Wartawan: herman
Sabtu, 03 Desember 2016 12:08 WIB

Warga Dukuh Cangkring, desa Sumberringin sedang lakukan pembersihan batang pohon kayu di bawah jembatan dam Cangkring. foto: herman/ bangsaonline.com

TRENGGALEK, BANGSAONLINE.com - Warga Dukuh Cangkring, Desa Sumber Ringin, kecamatan Karangan, kabupaten resah adanya pohon trembesi besar di bawah kolong jembatan dam Cangkring. Pohon yang suah lima hari terdampar itu tak kunjung diangkut. Warga pun akhirnya berinisiatif gotong royong mengangkut kayu pohon trembesi tersebut lantaran takut jembatan ambrol saat hujan dan banjir, .

Nurcholis salah satu warga dukuh Cangkring mengatakan, bila batang pohon trembesi ini tidak segera disingkarkan, dan ada arus sungai besar, akan ada penumpukan sampah. “Kalau terus terjadi, sungai akan buntu, air akan naik ke daratan. Parahnya lagi, jembatan bisa putus kena kayu,” ujar dia.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

 Tag:   Trenggalek

Berita Terkait

Bangsaonline Video