Pengerukan Kali Sadar Mojokerto Picu Ambrolnya Plengsengan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Pengerukan Kali Sadar Mojokerto Picu Ambrolnya Plengsengan

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Yudi Eko Purnomo
Jumat, 06 April 2018 21:51 WIB

Wabup Pungkasiadi meninjau Sungai Sadar. Foto: YUDI EP/BANGSAONLINE

“Ada laporan warga yang masuk, kita cek ternyata benar ada plengsengan ambrol di dekat pabrik dragon, dan kota langsung deteksi dini agar tidak semakin parah,” ungkapnya.

Menurut Hatta, ambrolnya plengsengan ini sudah disampaikan ke BBWS agar segera ditangani, dan warga juga diimbau tidak panik. 

“Kita laporkan ke BBWS juga ke pak Wali, karena ambrolnya ini berpotensi melebar sehingga perlu diantisipasi segera,” tambahnya.

Sekadar informasi, proyek normalisasi Kali Sadar merupakan proyek pengendalian banjir dilakukan Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Brantas Surabaya. Anggaran total proyek multiyears ini sebesar Rp 350 miliar, dengan waktu pengerjaan hingga tahun 2019. (yep/ian)

 

 Tag:   sungai brantas

Berita Terkait

Bangsaonline Video