Wings Group Lakukan Pemasangan 5 Titik Trash Boom di Surabaya | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Wings Group Lakukan Pemasangan 5 Titik Trash Boom di Surabaya

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Diyah Khoirunnisa
Selasa, 28 Juni 2022 17:59 WIB

Pemberian trash boom secara simbolis di Sungai Asemrowo, Surabaya.

“Untuk pemasangan trans, nanti di-screen dulu supaya tidak terlalu banyak. Di sini setiap harinya 1-2 ton sampah. Jumlah ini perlu dibagi agar beban pengambilan sampah tidak terlalu padat. Tidak hanya dilakukan saja, ada petugas yang menjaga 2-3 orang. 1 orang ngak ngatasi, 2 kali dalam 1 hari pengambilannya,” jelasnya.

Kepala Agus Hebi Djuniantoro mengatakan, pihaknya banyak terbantu oleh inisiatif pihak Yayasan Wings Peduli terkait kelestarian dan keindahan lingkungan. “Sampah ini harus dibagi dan dikelola dengan baik. Nantinya akan ada petugas yang mengawasi setiap ," ujarnya.

Harapannya, langkah itu dapat membantu mengurangi beban sampah di saluran-saluran tersebut sehingga mempermudah proses pembersihan sampah. "Yayasan Wings Peduli ini membantu untuk membuatkan, dan tidak hanya ini saja, ada banyak bantuan lainnya dari pihak Wings yang sangat membantu kita,” tandasnya.

Pembersihan dan perawatan itu pun akan dilakukan secara rutin, minimal dua minggu sekali oleh pihak DLH . (diy/ari)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video