KPU Gresik Tetapkan DPSHP Pemilu 2024 Ada 964.053 Pemilih, Paling Banyak Perempuan | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

KPU Gresik Tetapkan DPSHP Pemilu 2024 Ada 964.053 Pemilih, Paling Banyak Perempuan

Editor: M. Aulia Rahman
Wartawan: Syuhud
Kamis, 18 Mei 2023 14:19 WIB

Kantor KPU Gresik di Jalan Dr Wahidin, SH, Kebomas. Foto: SYUHUD/BANGSAONLINE

"Dalam DPSHP , jumlah pemilih perempuan lebih banyak," ujarnya.

Sejumlah partai politik peserta sejak pembukaan pendaftaran caleg pada 1-14 Mei 2023 telah mendaftarkan caleg mereka. Parpol peserta ada yang mendaftarkan caleg memenuhi kuota 100 persen sesuai jumlah kursi di DPRD , 50 kursi.

Namun, juga ada parpol yang mendaftarkan caleg tak sampai 100 persen. Parpol tersebut saat mendaftar juga mematok target raihan kursi bervariatif, seperti PKB target raihan 18 kursi. Gerindra 12 kursi. Golkar 13 kursi. PDIP 12 kursi. Nasdem 12 kursi. Demokrat 9 kursi. PAN 5 kursi. PPP 9 kursi. Dan, PSI 1 kursi. (hud/mar)

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video