Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu

Editor: Annisa'a Ambarnis
Kamis, 10 Agustus 2023 11:11 WIB

Cara Membedakan Madu Asli dan Palsu. Foto: Ist

3. Tes madu dengan ibu jari

Madu murni biasanya cenderung kental dan tidak mudah menetes, sementara atau campuran dapat cair dan menetes dengan lebih mudah. Coba oleskan sedikit madu di ibu jari, lalu lihatlah tekstur madu apakah lebih cepat menetes seperti cairan lainnya atau tidak

4. Tes dengan air

Madu murni memiliki konsistensi yang lebih kental dan akan mengendap di dasar cangkir atau gelas. Sedangkan dapat larut dengan mudah.

5. Tes cuka

Madu murni biasanya tidak akan berbusa atau menghasilkan gelembung yang banyak jika dicampur dengan cuka. Sementara akan memberikan reaksi berbusa lebih intens.

6. Tes panas

Coba celupkan batang korek api ke dalam madu lalu nyalakan. Madu murni tidak akan terbakar dengan mudah karena kandungan air alaminya yang cukup tinggi. Sedangkan akan dapat mudah terbakar.

(ans) 

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video